Rapat Persiapan Kunjungan kerja Kepala BNPB ke Prov. Lampung

Kepala Bidang Pengelolaan dan Layanan Informasi Publik mengahdiri rapat persiapan kunjungan kerja Kepala BNPB ke Provinsi Lampung. Rapat dilaksanakan pada Rabu (17/3/21) bertempat di ruang rapat Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik Provinsi Lampung.