Gubernur Lampung Mengikuti Rapat Koordinasi Kepala Daerah Bersama Presiden Joko Widodo
Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama Jajaran Forkopimda Provinsi Lampung mengikuti arahan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo kepada Kepala Daerah Se-Indonesia secara daring di Mahan Agung, Rumah Dinas Gubernur Lampung, Senin (17/05/2021)